Selasa, 13 Desember 2016

Kisah Petualangan Bagas Edisi 6













Bagas dan Nyoman, akhirnya berhasil lolos keluar dari Pulau Apung, bersama para tawanan tentara Belanda yang disekap di pulau tersebut.
Masalah timbul, ketika pihak Belanda mengingkari kesepakatan dan malah menahan Bagas dan Nyoman dalam tangsi militer mereka.
Ibarat lepas dari mulut singa, masuk ke dalam mulut buaya, kini Bagas dan Nyoman menghadapi ancaman baru yang lebih mematikan.
I Gusti Ngurah Rai, dan pasukannnya tengah diburu oleh pasukan Belanda, mereka terus menghindari kejaran musuh, hingga akhirnya terdesak di bukit Margarana.
Bagaimana nasib I Gusti Ngurah Rai, Bagas, dan Nyoman? Ikuti kisah seru perjuangan mereka dalam buku keenam petualangan Bagas tentara pelajar ini.
Comments

Kamis, 21 Mei 2015

THE FINAL BATTLE 05 KOMANDO RAJAWALI

Komando Rajawali harus mensabotase pesawat-pesawat tempur Belanda agar ketika Serangan Umum 1 Maret 1949, Belanda tidak bisa cepat mengalahkan para pejuang dari udara.
Tugas ini tidak mudah...Yusuf dan Pertiwi juga berada di ujung tanduk, diincar anak buah Kolonel Willem.
Enam Jam di Yogya adalah enam jam penuh bertaruh nyawa.
Namun, luka terberat bukanlah luka karena tembakan.
Tetapi luka sahabat yang darahnya mengalir membasahi baju Komando Rajawali.

Rabu, 11 Maret 2015

MAJALAH GATRA EDISI 18

Terbit Kamis 12 Maret 2015
MAJALAH GATRA EDISI 18
Harga Rp.37,500
Silakan Hubungi: 021-92424022

Selasa, 10 Maret 2015

Komik Perjuangan Komando Rajawali


MAJALAH GATRA EDISI 16

 
Ingin membeli atau berlangganan Majalah Gatra silakan hub 021-797 3535 ext.144 / 021-92424022
Dapatkan Harga dan Hadiah yang menarik dari kami.

KOMIK KOMANDO RAJAWALI

PT GATRA PUSTAKA
GD.GEDUNG GATRA
JL.KALIBATA TIMUR IV NO.15
JAKARTA 12740
Telp.(021) 7973535 Ext.144
Fax. (021) 79196941

Edna Caroline - Story
Thomdean - Art & Color
Wendie Artswenda - Letter & Graphic designer
Suryopratomo & Tigor Tanjung - Editors